Baru Diluncurkan, Suzuki XL7 Sudah Terjual Ratusan Unit

Jakarta – Suzuki XL7 memang baru dirilis minggu kemarin (15/2/2020). Namun model ini ternyata sudah bisa dipesan sejak bulan-bulan sebelumnya. Angka penjualan Suzuki XL7 pun sudah muncul di data penjualan PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) Januari 2020. Menilik...